Lirik Lagu Airplay Band - Bukan Hanya Dirimu

Blog Lyric and Chord Guitar ini memberikan informasi tentang lirik lagu, kunci gitar lagu Lirik Lagu Airplay Band - Bukan Hanya Dirimu,,,




Ku kira aku terjatuh
Saat kau tinggalkan aku sendiri
Kau pikir aku terbuang
Saat kau merasa menang di cerita ini
Kamu salah, aku tak begitu

Biarkan aku pergi terpisah dari sisimu
Bukan hanya dirimu
Hidupku semakin indah tanpa kau ada untukku
There’s not only you

Ku kira aku terjatuh
Saat kau tinggalkan aku sendiri
Kau pikir aku terbuang
Saat kau merasa menang di cerita ini
Kamu salah, aku tak begitu (begitu)

Biarkan aku pergi terpisah dari sisimu
Bukan hanya dirimu
Hidupku semakin indah tanpa kau ada untukku
There’s not only you

Biarkan aku pergi terpisah dari sisimu

Biarkan aku pergi terpisah dari sisimu
Bukan hanya dirimu
Hidupku semakin indah tanpa kau ada untukku
There’s not only you






Sekian Lyric and Chord Guitar ini memberikan informasi tentang lirik lagu, kunci gitar lagu Lirik Lagu Airplay Band - Bukan Hanya Dirimu semoga bermanfaat. Terimakasih talah membaca blog Lyric and Chord Guitar.

0 komentar:

Posting Komentar